Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 10 Januari 2023 - 22:50 WIB

Jaga Kebersihan Dan Keindahan, Anggota Koramil 19/ Kuwarasan Bersihkan Pangkalan

KODIM 0709/KEBUMEN – Untuk mewujudkan lingkungan kerja yang bersih, rapi, indah dan sehat, Anggota Koramil 19/ Kuwarasan melaksanakan kegiatan pembersihan Pangkalan di sekitar Makoramil 19/ Kuwarasan di Jl Puring Km 6 desa Kuwarasan Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Selasa (10/01/2023)

Sasaran kegiatan ini adalah pembersihan sekitar pangkalan Koramil dengan membersihkan beberapa bagian sudut pangkalan termasuk saluran dan bahu jalan yang berada disekitar kantor Koramil sekaligus lakukan perawatan tanaman.

Baca juga  Rutin personil Satbinmas tingkatkan sosialisasi nomor call center Polisi dan aplikasi pelayanan pengaduan Polres Pulpis melalui mobil Pos Polisi keliling.

Danramil 19/ Kuwarasan Kapten Inf Nuraharkanca yang turut serta dalam kegiatan tersebut mengatakan bahwa, “Kerjabakti pembersihan lingkungan Makoramil ini bertujuan agar seluruh anggota mempunyai rasa memiliki Kesatuan dan membiasakan lingkungan yang bersih sehingga Kantor selalu asri, rapi dan indah,” tuturnya.

Baca juga  Sumpah Pemuda, Keresahan Pemuda Menyatukan Bangsa

“Kegiatan membersihkan markas Koramil ini merupakan rangsangan kepedulian terhadap lingkungan yang tidak hanya merupakan slogan atau teori belaka, tetapi diharapkan para anggota terbiasa dengan lingkungan yang bersih dan sehat,” tegas Danramil. (SSY’95/Pendim)

Share :

Baca Juga

Artikel

Polisi Wanita Pulang Pisau Sosialisasikan Pilkada Damai

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Lakukan Sosialisasi Saber Pungli

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

Uncategorized

Anggota Satpolairud Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Pembakar Lahan

BERITA UTAMA

Satgas TMMD Ke-116 Angkat Kayu Papan

Artikel

Bhabinkamtibmas Sampaikan Arahan Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Kepada Warga Binaan

Artikel

Update Lalu Lintas : Polri Terapkan Contraflow Tol Jakarta-Cikampek lancar

BERITA UTAMA

KOMANDAN PASMAR 3 HADIRI BAKTI KESEHATAN DAN BAKTI SOSIAL PERINGATI HUT KOARMADA III DAN PASMAR 3
error: Konten dilindungi!!