Home / Uncategorized

Minggu, 28 Mei 2023 - 21:15 WIB

Sebelum Bertugas, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima Piket Fungsi

Polresta Palangka Raya – Pelaksanaan apel serah terima piket fungsi personel Polresta Palangka Raya berlangsung di depan ruang SPKT Mapolresta setempat, Minggu (28/5/2023) pagi.

Dimana, Apel tersebut diikuti oleh masing – masing Satuan Fungsi (Satfung) dan langsung dipimpin Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., MH., melalui Kepala Unit (Kanit) II SPKT Aiptu Roedi Yhoeliantono.

Baca juga  Hadir Ditengah Warga, Polsek Sabangau Ciptakan Rasa Aman

“Kegiatan apel ini dilakukan sebagai bentuk pengawasan pimpinan terhadap personel yang akan melakukan tugas, dari petugas jaga lama untuk diserahkan kepada petugas jaga baru,” ungkapnya.

“Terimakasih atas pelaksanaan apel serah terima pagi ini, kepada para anggota agar melaksanakan pengecekan tahanan sesuai dengan SOP,” sambungnya.

Baca juga  Kasus Pengeroyokan Lima Jurnalis Dua Orang Pelaku Menyerahkan Diri Kapolrestabes Surabaya Minta Semua Pihak Taat Hukum

Untuk itu, harap Roedi, bagi personel yang ditugaskan menjaga tahanan bukan hanya tugas dari piket jaga tahanan saja tetapi tugas semua piket fungsi Polresta Palangka Raya.

“Ini menjadi penting untuk diketahui dan dipedomani kita semua guna menjaga kondusifitas di wilayah hukum Polresta Palangka Raya secara terus menerus,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasikan Aflikasi Super App Polri

Artikel

Komandan Yonmarhanlan VIII Bersama Ketua Ranting E. Cab. 1 KP. 2, melaksanakan Exit Briefing dan Acara Tradisi Pelepasan

Uncategorized

Jadi Irup ,Babinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala Tanamkan Disiplin Sejak Dini kepada Siswa SMP

Uncategorized

Kasatresnarkoba Polresta Palangka Raya Hadiri Pencanangan Kampung Bebas Narkoba

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Pembukaan Festival Anak Soleh Ke XII Tahun 2024 Se Kecamatan Takisung

BERITA UTAMA

Gelar Latihan Sispamkota, Polres Pulang Pisau Siapkan Pasukan Anti Huru Hara

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala melaksanakan kegiatan Patroli Kamtibmas pada malam hari guna cegah terjadinya bahaya tindak kejahatan, Kali ini dengan sasaran Permukiman man dan fasilitas Umum juga daerah rawan Kejahatan, guna cipta Sitkamtibmas yang aman terkendali

Artikel

Kapolda Jatim dan Forkopimda Panen Raya Jagung, Kuartal III Banyuwangi Surplus Pangan 4 kali Lipat
error: Konten dilindungi!!