Home / Uncategorized

Rabu, 6 September 2023 - 17:55 WIB

Personil Siaga Polsek Sebangau Kuala Himbau Masyarakat agar Tertib Berlalulintas

 

Polres Pulang Pisau – menumbuhkan kesadaran warga masyarakat dalam mematuhi tata tertib berlalulintas konsisten dilaksanakan oleh Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalimantan Tengah. Rabu, (06/09/2023).

Arus lalin menjadi prioritas Polsek Sebangau Kuala dalam menertibkan sitkamtibcerlantas serta sebagai media sosialisasi himbauan patuh berlalulintas bagi para pengguna ranmor agar selalu berhati hati dan tertib saat menggunakan kendaraan dalam berlalu lintas.

Baca juga  Enam Laporan Ishak Hamsah Mandul Ditangan Oknum Penyidik Reskrimum

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono, menyampaikan, apabila menemukan kejadian laka lantas petugas menghimbau warga masyarakat agar dapat langsung menghubungi nomor Kapolsek Sebangau Kuala dan Call Center Polsek Sebangau Kuala.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

“Kehadiran anggota Polri diharapkan mampu menciptakan sitkamtibmas yang aman dan tertib sesuai dengan tugas pokok Polri yaitu melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat”, tutup Suripno Mulyono.

Share :

Baca Juga

Artikel

Bagai Anak Ayam Hilang Induknya, KAKI Desak Kapolri Segera Tentukan Kapolda Jatim Pengganti Irjenpol Imam Sugianto

Artikel

Anggota Koramil 08/Paloh Latih Paskibraka Tingkat Kecamatan

Uncategorized

Kapolres Pulang Pisau Tegaskan Kepada Anggotanya Jangan Main-Main dengan Narkoba

Uncategorized

Cegah Kebakaran Hutan dan lahan, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Uncategorized

Danramil 11/Mirit Dan Babinsa Hadiri Musrenbangdes Di Wilayah Territorial Koramil

Uncategorized

Pastikan Wilayah Hukum Polsek Maliku Kondusif, Kryd Konsisten dilaksanakan

Uncategorized

Personel Polsek Sebangau Sosialisasikan Pelayanan Publik akun medsos Polsek Sebangau Kuala

Artikel

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas
error: Konten dilindungi!!