Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH

Selasa, 26 September 2023 - 01:32 WIB

Gebyar Musik Dangdut OM TARGET DEVISTA di Ken Karo Cafe,

Sampang Targetnews.id Untuk mengangkat reputasi serta potensi putra daerah Kabupaten Sampang HEBAT BERMARTABAT di bidang tarik suara, maka Kapra Group malam ini mengadakan kegiatan bertajuk ‘Gebyar Musik Dangdut OM.DEVISTA yang di selenggarakan di Ken Karo Cafe Jalan Makboel Kelurahan Polagan Sampang.

Dengan diiringi OM Devista, gelaran gebyar Musik Dangdut tersebut dimeriahkan oleh artis-artis dari ibu kota dan sebagai Bintang Tamu adalah pemenang lomba karaoke PSBM ) Paguyuban Seni Budaya Madura) se Madura serta yang lagi viral di Media Sosial (Medsos) bernama M. Halili asal Desa Batu Karang Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang.

Baca juga  Danramil 01/Sambas Hadiri Deklarasi Tiga Pilar Sanitasi Total Berbasis Masyarakat

Pemilik Kapra Group, H. Abd Azis mengatakan bahwa Gebyar Musik Dangdut digelar sebagai wujud mencari talenta-talenta muda di daerah sendiri. Senin malam (25/09/2023).

“Tujuan kami mengadakan kegiatan ini adalah untuk mencari talenta serta bibit-bibit baru yang masih terpendam sehingga hoby mereka, khususnya di bidang tarik suara bisa tersalurkan”, ujarnya.

“Oleh sebab itu harapan kami kedepannya nanti ialah dapat menciptakan potensi baru khususnya di Kabupaten Sampang serta Pulau Madura pada umumnya dan dapat berbicara di kancah nasional bahkan sampai ke dunia internasional, sehingga melalui penyanyi tersebut daerah kita bisa dikenal oleh daerah-daerah lainnya”, pungkasnya kepada jurnalis Zona investigasi.com biro Sampang.

Baca juga  7 Atpol Negara Sahabat Hadiri Apel Kasatwil Polri 2025, Komitmen Wujudkan Keamanan Global

Diujung acara gebyar Musik Dangdut tersebut ditutup oleh duet antara M. Halili dengan orang tuanya sendiri, sehingga dapat aplaus meriah dari tamu undangan serta para penonton yang hadir.

mahrus

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Jaga Kebugaran Tubuh di Bulan Ramadhan, Prajurit Yonif 5 Marinir Laksanakan SKJ 88

Artikel

Tim SAR Brimob Polda Jatim Sisir Puing Bangunan Roboh di Ponpes Al Khoziny

BERITA UTAMA

Cegah Judi Online Sat Binmas Polres Pulang Pisau Laksanakan Sambang ke Masyarakat

BERITA UTAMA

Unit Patmor Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Kalawa Waterpark saat Akhir Pekan

Artikel

Rutin personil polsek Pandih Batu sosialisasi tentang larangan karhutla malam

Artikel

Perekonomian Kabupaten Tegal Membaik, Pertumbuhan Positif dan Penurunan Kemiskinan

BERITA UTAMA

Lakukan Dikmas Lantas, Satlantas Polresta Palangka Raya Edukasikan Tertib Berlalu Lintas

Artikel

Tingkatkan Layanan Kesehatan, Bupati Brebes Serahkan Laptop untuk 11 Puskesmas
error: Konten dilindungi!!