Home / Uncategorized

Selasa, 24 Oktober 2023 - 14:44 WIB

Danramil 06/Sruweng Hadir Dalam Kegiatan Pengundian No Urut Calon Kades PAW Desa Menganti

Hadir Dalam Kegiatan Pengundian No Urut Calon Kades PAW Desa Menganti

Hadir Dalam Kegiatan Pengundian No Urut Calon Kades PAW Desa Menganti

KODIM 0709/KEBUMEN – Danramil 06/Sruweng Kapten Inf Budi Riyanto beserta Babinsa Menganti Serda Nur Arifin Menghadiri Kegiatan Pengundian dan penetapan No urut calon Kepala desa PAW tahun 2023 desa Menganti Kec. Sruweng Kab. Kebumen. Selasa(24/10/2023)

Hadir dalam kegiatan sbb Camat Sruweng Bp. Tri Tunggal Eko Sapto, S.KM, M.PH, Danramil 06/Srw Kapten Inf Budi Riyanto beserta Babinsa Menganti Serda Nur Arifin, Kapolsek Sruweng AKP Mardi, SH,.MM beserta anggota, Ketua BPD desa Menganti Bpk. Tulud beserta anggota, Ketua Panitia Pemilihan Kades PAW ibu Hj. Suwarti, S.Pd beserta anggota, Perwakilan Warga masyarakat desa Menganti.

Baca juga  Keterangan Pers Kasi Humas Polres Sampang Terkait Kebakaran Kandang Ayam Di Temoran Omben

Susunan Acara Sbb Pembukaan, Sambutan sambutan, Pengundian dan penetapan no urut calon Kades PAW, Deklarasi Integritas Pemilihan Kades PAW Desa Menganti Damai, Penandatanganan Berita Acara Deklarasi Integritas Pemilihan Kades PAW Desa Menganti Damai, dan Penutup

Baca juga  Anggota Koramil 1612-05/Elar Melatih Paskibraka SMA 2 Sambi Rampas dalam Rangka Memperingati Hari Kemerdekaan Republic Indonesia ke-78

Hasil pengundian nomor urut calon Kepala desa PAW, desa Menganti adalah sbb : Ibu Khomisatun No urut : 1 (satu), Bpk Supono No urut : 2 (dua), Bpk Susenohadi, S.Sos No urut : 3 (tiga) Selama kegiatan berlangsung dengan tertib aman dan lancar.(Pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi Lingkungan Obyek Vital, Petugas Patroli Polsek Maliku Pastikan kamtibmas Kondusif

Uncategorized

Mengantisipasi Karhutla, Ini Yang Dilakukan Personil Polsek Maliku

Uncategorized

Koramil 09/Kutowinangun dan Polsek Gelar Aksi Hijaukan Desa

Artikel

Donor Darah Satgas Yonif 521/DY Ikut Serta Dalam Rangka Kegiatan HUT Ke-80 PMI

BERITA UTAMA

Jumat Curhat, Kanit Binmas Polsek Pahandut Imbau Warga Waspada Berita Hoax Tentang Penculikan Anak

Uncategorized

Polsek Kahayan Tengah Laksanakan KRYD di Wilayah Hukumnya

Artikel

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas, kepada Pengguna Jalan

Artikel

Polsek Maliku Amankan Ibadah Tarawih Secara Rutin
error: Konten dilindungi!!