Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Minggu, 7 Januari 2024 - 17:45 WIB

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

 

Polres Pulang Pisau – Personil Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, menyambangi warga masyarakat di desa binaannya dalam rangka menyampaikan sosialisasi standar pelayanan publik ( alur pelayanan, biaya pelayanan dan waktu pelayanan ) penerbitan SKCK di Polsek Kahayan Kuala, Minggu (07/01/2024).

Berdasarkan Peraturan Pemerintah no. 60 tahun 2016 tentang penerimaan negara bukan pajak (PNBP) di lingkungan Polri terhitung mulai 6 januari 2017 biaya penerbitan surat keterangan catatan kepolisian (SKCK) yang semula Rp. 10.000,- menjadi Rp. 30.000,-

Baca juga  Pelaku Maling Sepeda Motor Kepergok Warga Jadi Amukan Warga Sampang

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp G. Prasetyo.,S.H menyampaikan, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memberikan edukasi kepada warga masyarakat sebagai pemohon SKCK agar memahami alur pelayanan, biaya pelayanan dan waktu pelayanan penerbitan SKCK

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Bukit Batu Salurkan Bansos Kapolresta kepada Warga Binaan

“Masa berlaku SKCK hingga 6 (enam) bulan sejak tanggal diterbitkan, jika telah melewati masa berlaku dan bila dirasa perlu, SKCK dapat diperpanjang”, tutup Kapolsek Kahayan Kuala Akp G. Prasetyo.,S.H

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Polresta Banyuwangi Terjun Lapangan, Sigap Tangani Keluhan Masyarakat Saat Jumat Curhat

Artikel

Polrestabes Surabaya Siagakan Personel untuk Pengamanan Tahapan Pendaftaran Pilkada 2024

Artikel

Sampaikan Duka Mendalam, Polres Pelabuhan Tanjung Perak Takziah ke Rumah Dua Santri Korban Reruntuhan Ponpes Al Khoziny

Artikel

TPQ AL-Ihsaniyah Adakan Acara Imtihan Sekaligus Mengadakan Sebuah Pembagian Hadiah Kepada Murid

Artikel

Pantau Daerah Rawan Laka Lantas, Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Patroli

Artikel

Waspadai Jalan Rusak! Polsek Banama Tingang Gencar Patroli Demi Keselamatan Pengendara

Artikel

Polres Pulang Pisau Raih 2 Penghargaan Sekaligus dari KPPN dan DJPb Kalteng

BERITA UTAMA

Tak Hanya Beri Bantuan, Satpolairud Polres Pulang Pisau Juga Tanamkan Kesadaran Keselamatan di Sungai Kahayan
error: Konten dilindungi!!