Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Rabu, 10 Januari 2024 - 16:03 WIB

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

Polres Pulang Pisau – Dalam rangka mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) , Bhabinkamtibmas Food Estate, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Sampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada masyarakat Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, Rabu (10/01/2023).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau IPTU Laaser Kristovor, S.H., mengedukasi larangan membakar hutan dan lahan dalam rangka pencegahan sejak dini karhutla.

Baca juga  Tingkatkan Sinergitas Babinsa Koramil 11/Mirit Melaksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa

“Bhabinkamtibmas Food Estate telah menggelar kegiatan Patroli menyampaikan himbauan Karhutla sejak dini dengan sasaran pemukiman Masyarakat di Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau,” ujar Kasat Binmas.

Baca juga  Babinsa Koramil 08/Alian Bantu Evakuasi Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ)

Disampaikan juga pesan- pesan kamtibmas dalam rangka upaya pencegahan Karhutla dengan penyampaian media himbauan sabhara media ‘SUMAN ELA DENGAN ASEP’ dalam rangka Edukasi serta menghimbau masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara membakar.

Share :

Baca Juga

Artikel

Pengacara Ellen Sulistyo Dimarahi 3 Majelis Hakim Karena Ngeyel dan Tidak memahami Hukum Acara

Artikel

UNTUK CEGAH KARHUTLA PERSONIL SATBINMAS SAMBANGI PETANI BERIKAN HIMBAUAN TENTANG KARHUTLA DENGAN MAKLUMAT

BERITA UTAMA

MANTAP!! PANITIA PEMILIHAN ANGGOTA BPD DESA BANYUMAS BERANI TERBUKA TANPA ADA RAHASIA!!

Artikel

PATROLI DIALOGIS KE SPBU Personel Sat Binmas ( Satuan Pembinaan Masyarakat ) Polres Pulang Pisau Polda Kalimantan Tengah SAMPAIKAN PESAN KAMTIBMAS

Artikel

Lakukan Cooling System, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

BERITA UTAMA

Kapolres Pulang Pisau Hadiri Pembukaan Turnamen Sepakbola dan Voli Bupati Cup 2025, Dukung Semangat Sportivitas dan Persatuan

BERITA UTAMA

Plh Danramil 08/Alian Rapat Kordinasi Pengawasan Tahapan Kampanye Pemilu 2024

BERITA UTAMA

BERHASIL KUASAI KEDUDUKAN MUSUH, PRAJURIT YONZENI 1 MAR LAKSANAKAN MATERI ZENI DALAM PERTAHANAN
error: Konten dilindungi!!