Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Olahraga / Tag / TNI / Uncategorized

Jumat, 26 April 2024 - 17:47 WIB

Jaga Kebugaran Anggota Kodim 1208/Sambas Laksanakan Senam Sebelum Bekerja

Anggota Kodim 1208/Sambas Laksanakan Senam Sebelum Bekerja

Anggota Kodim 1208/Sambas Laksanakan Senam Sebelum Bekerja

 

Sambas – Guna menjaga kebugaran sebelum melaksanakan aktivitas anggota Kodim 1208/Sambas laksanakan senam sebelum bekerja senam di laksanakan setelah apel pagi dilapangan apel Kodim 1208/Sambas Jalan Tabrani, Desa Lumbnag, Kec. Sambas, Kab. Sambas, Jumat (26-04-24)

Pasi Log Kodim 1208/Sambas Kapten Inf Aris Yudi Yana dalam kesempatan tersebut menyampaikan, kesehatan dan kebugaran bagi personel Kodim 1208/Sambas menjadi prioritas dan perhatian utama, “Karena olahraga merupakan kebutuhan setiap prajurit dalam upaya menjaga kesehatan diri pribadi,” katanya.

Baca juga  Ajak Fatayat NU Tuban Tebar Kebaikan, Lia Istifhama Hidupkan Nilai Empat Pilar Kebangsaan

Menurut Perwira Seksi Logistik Kapten Aris, kegiatan tersebut merupakan program yang sudah ditentukan dan diwajibkan untuk dilaksanakan secara bersama sebelum melaksanakan tugas, baru kemudian melaksanakan tanggung jawab sesuai bidangnya masing-masing, jelasnya.

Baca juga  KAPOLSEK DUKUH PAKIS PIMPIN RAZIA GABUNGAN BERSAMA 3 PILAR AKHIR PEKAN

“Olahraga senam sebelum bekerja ini akan menambah semangat dalam upaya memelihara kebugaran dan kesehatan sekaligus sebagai ajang untuk menjalin silaturahmi antara prajurit Kodim 1208/Sambas,” tambah Kapten Aris.

“Diharapkan dengan adanya senam bersama ini, sinergitas antara anggota Kodim 1208/Sambas dapat terus terjalin dengan erat serta kesehatan juga tetap terjaga”, pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Danmenbanpur 2 Marinir Pimpin Sertijab Wadan dan Perwira Stafnya

Artikel

Korps Marinir TNI AL, USMC dan JGSDF Jepang Adakan Warrior Night

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala melaksanakan sosialisasi Maklumat Kapolda Kateng terkait mengemukakan pendapat di muka umum

Artikel

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Uncategorized

Rutin personil polsek banama tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Uncategorized

Cek Sumber air Di Desa-desa Personil Polsek Pandih Batu menghadapi Musim Kemarau.

Uncategorized

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA DESA BINAAN

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka
error: Konten dilindungi!!