Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 9 Januari 2025 - 05:30 WIB

46 Taruna AAL Gelar Doa Bersama Jelang Latihan Ketahanan Dikko

46 Taruna AAL Gelar Doa Bersama Jelang Latihan Ketahanan Dikko

46 Taruna AAL Gelar Doa Bersama Jelang Latihan Ketahanan Dikko

AAL, Situbondo (8/1/2025) Empat puluh enam Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) menggelar doa bersama di Lapangan Apel PLP 5 Baluran, Situbondo, Rabu (8/1/2025),

sebagai penanda dimulainya Latihan Ketahanan (Lattek) Dikko. Acara ini diikuti oleh Taruna AAL Tingkat II Angkatan 72, Dikmaba, dan Dikmata XLIV/1 tahap Sargolan Jur Mar TA. 2024.

Acara dipimpin oleh Brigjen TNI (Mar) Ahmad Fajar, S.M. (DanKodikmar), dengan doa bersama yang dipimpin oleh Ustaz Ansor. Acara dihadiri DanKodikmar,

Baca juga  Jelang Buka Puasa, Kemenkumham RI Berbagi Takjil di Kota Kendari

Kadepmar AAL, dan sejumlah perwira tinggi TNI AL lainnya. Dari 46 Taruna tersebut, 20 Taruna berasal dari Tingkat II Angkatan 72, 15 Taruna dari Dikmaba, dan 11 Taruna dari Dikmata XLIV/1.

Doa bersama, yang dipimpin oleh Ustaz Ansor, diikuti oleh pemotongan tumpeng oleh Dankodikmar yang diserahkan kepada perwakilan Taruna.

Baca juga  Presiden Prabowo Subianto menyambut kedatangan Presiden Turkiye

Acara dilanjutkan dengan ramah tamah dan sholat Maghrib berjamaah. Dankodikmar memberikan pengarahan kepada para pelatih dan pendukung Dikko.

Latihan ini diharapkan akan meningkatkan kemampuan dan kesiapan para Taruna dalam menghadapi tantangan tugas di masa depan.bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Kembali Melaksanakan Baksos Kepada Masyarakat Kurang Mampu

Artikel

Dua Paslon Menarik Perhatian Publik, Setelah Keluar Dari Ruang Debat

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Karhutla kepada warga

Uncategorized

Berikan Himbauan Kamtibmas Personel Polsek Kahayan Kuala Laksanakan Giat KRYD Rutin

Artikel

Bhabinkamtibmas sambang dan memberikan himbauan, kamtibmas Kepada warga Desa Gadabung

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas

BERITA UTAMA

Menggunakan Spanduk Tentang Larangan Karhutla Upaya Cegah Karhutla Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Maliku

Artikel

Peringati Hari Juang TNI AD dan HUT Kodam V/Brawijaya, Dandim Ikuti Ziarah Ke TMP 10 Nopember
error: Konten dilindungi!!