Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:43 WIB

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, konsisten melaksanakan Program Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau, Selasa (04-02-2025) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman melalui Bhabinkamtibmas Food Estate menyampaikan, bahwa sasaran utama kegiatan ini adalah anak anak dan pemuda pemudi yang ada di sekitar kawasan Food Estate, tetapi juga untuk masyarakat umum.

Seperti yang dilakukan oleh Bripka Oktobery dan Bripka Slamet. W hari ini, mereka berdua mengendarai sepeda motor Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau yang membawa buku buku bacaan ke areal persawahan, kemudian mengajak warga yang sedang istirahat untuk membaca buku.

Baca juga  Pj. Walkot Tinjau Tempat Relokasi PKL Jalan Kartini

Selain mengajak warga untuk gemar membaca di sela sela waktu istirahat, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang pemilu tahun ini.

Baca juga  Anggota Siaga Sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolsek menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Pandih Batu Patroli Malam.

BERITA UTAMA

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Panduan Aplikasi Saber Pungli Berbasis Android

Uncategorized

Sambangi desa anggota polsek sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Artikel

Kegiatan Sosialisasi call center Polsek Sebangau Kuala

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Tegur Pengendara Tak Penuhi Kelengkapan Berkendara

Artikel

Sidak Satgas Pangan: Harga Beras di Pulang Pisau Masih Sesuai HET dan Stok Aman