Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 11 Agustus 2025 - 17:53 WIB

Kegiatan Patroli dan Monitoring Daerah Rawan Karhutla di Wilkum Polsek Pandih Batu

Kegiatan Patroli dan Monitoring Daerah Rawan Karhutla di Wilkum Polsek Pandih Batu

Kegiatan Patroli dan Monitoring Daerah Rawan Karhutla di Wilkum Polsek Pandih Batu

 

Polres Pulang Pisau – untuk menekan potensi karhutla, Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, tergabung dalam Pos Lapangan (Poslap 14) bersama Personel Babinsa Koramil 1011-13 Pandih Batu dan masyarakat peduli api (Mpa) Kec. Pandih Batu melaksanakan Patroli terpadu didaerah rawan karhutla, Senin (11/08/2025) Siang.

Agenda penting dalam kegiatan Patroli Terpadu yaitu pengecekan terhadap kondisi lahan yang dianggap rawan atau berpotensi karhutla, selanjutnya melaksanakan lokasi sumber air serta menyampaikan sosialisasi kepada warga masyarakat terkait larangan Karhutla.

Baca juga  Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman menyampaikan, melalui kegiatan patroli terpadu, kami juga menyampaikan kepada masyarakat untuk bersama sama menjaga hutan dan lahan dari karhutla, peran serta semua lapisan warga masyarakat akan sangat membantu dalam mencegah terjadinya karhutla diwilkum Polsek Pandih Batu,

Baca juga  Pasi Log Kodim 1208/Sambas Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Bina Karuna Kapuas Tahap II TA 2023.

“Stop Karhutla, sudah saatnya kita untuk peduli dan lindungi dengan baik hutan dan lahan, sebagai warisan kita kelak kepada anak cucu kita yang merupakan generi penerus bangsa indonesia”, tutup Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

BERITA UTAMA

Polresta Malang Kota Kembali Amankan Ratusan Motor Knalpot Brong Diduga Untuk Balapan Liar

Artikel

Babinsa Sumbersih Dampingi Poktan Tunas Jaya Tanam Padi di Lahan Warga

Artikel

Kodim 1002/HST dan BPOM Tabalong Jalin Kerja Sama Strategis untuk Program Makan Bergizi Gratis

Artikel

Cegah Kebakaran Hutan dan lahan, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Uncategorized

Komitmen Berantas Mafia Bola, Polri Tetapkan 6 Tersangka Match Fixing Liga 2

TNI-POLRI

Polsek Maliku Mengajak Warga Masyarakat Manfaatkan Pekarangan Rumahnya Menjadi Pekarangan Pangan Bergizi

Artikel

Sampaikan Imbauan Pemilu Aman dan Damai Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku