Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 22 Agustus 2025 - 22:43 WIB

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli KTL dan Pencegahan Laka Lantas di Daerah Rawan

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli KTL dan Pencegahan Laka Lantas di Daerah Rawan

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli KTL dan Pencegahan Laka Lantas di Daerah Rawan

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Dalam rangka menjaga keselamatan dan ketertiban lalu lintas di wilayah hukumnya, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Pulang Pisau melaksanakan patroli rutin dan sosialisasi di Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL). Kegiatan ini juga bertujuan untuk menekan angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas, khususnya di titik-titik rawan, Jumat, 22 Agustus 2025.

Patroli dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Iptu Divani Mareta Astuti, S.Tr.K bersama personel Sat Lantas lainnya. Patroli dilakukan di kawasan KTL dan daerah rawan kecelakaan lalu lintas.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli Daerah Rawan Pelanggaran dan Laka Lantas

Dalam kegiatan tersebut, petugas memberikan teguran secara humanis kepada para pengguna jalan yang melanggar aturan lalu lintas. Sosialisasi tentang pentingnya tertib berlalu lintas juga dilakukan secara langsung kepada masyarakat serta melalui media sosial untuk menjangkau khalayak lebih luas.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si melalui Kasat Lantas Iptu Divani Mareta Astuti, S.Tr.K menyampaikan bahwa kegiatan ini tidak hanya bertujuan menegakkan aturan, tetapi juga meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berkendara dengan aman. “Kami hadir untuk mencegah terjadinya kecelakaan dan menciptakan budaya tertib berlalu lintas di Pulang Pisau,” ujarnya.

Baca juga  Polisi Berhasil Ungkap Misteri Tewasnya Wanita Penjual Kopi di Ponorogo

Sat Lantas Polres Pulang Pisau akan terus melaksanakan patroli dan edukasi serupa secara berkelanjutan sebagai bentuk komitmen dalam menciptakan lalu lintas yang aman, tertib, dan lancar di wilayah hukum Polres Pulang Pisau.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Pengajian Rutin Karyawan Perhutani KPH Probolinggo Sebagai Penyeimbang di Tengah Kesibukan dan Rutinitas Kerja

Artikel

Dandim 0815/Mojokerto Prioritaskan Hanpangan Hingga Netralitas TNI

Artikel

Bupati Anwar Sadat Hadiri Apel Kesiapan, dalam rangka Tanggap Darurat Bencana

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas

Artikel

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng hadiri Rapat Musrenbang Tingkat Kecamatan

Uncategorized

Sat Polairud Polres Pulpis Sampaikan Pesan Pilkada Damai dan Waspada Hoaks

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Musda IX DPD BKPRMI Kabupaten Tanah Laut Tahun 2024
error: Konten dilindungi!!