Home / Uncategorized

Kamis, 22 Februari 2024 - 20:23 WIB

Menjaga Keamanan, Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas Sekaligus Membagikan Kartu Nama

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Pandih Batu melakukan sambang dan silaturahmi dengan masyarakat Kecamatan Pandih Batu sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas dan membagikan kartu nama, Kamis (22/02/2024) pagi.

Kegiatan sambang ke warga yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya sebagai anggota Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat.

Baca juga  Menjaga Keamanan Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas Sekaligus Membagikan Kartu Nama

Selain melaksanan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaannya mensosialisasikan Kartu Nama Bhabinkamtibmas Guna Mendukung Pelayanan Pengaduan Masyarakat Terpadu dan mensosialisasikan tentang adanya Pos Polisi keliling dengan layanan pengaduan via telpon/wa dari Bhabinkamtibmas.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman mengatakan, dengan kegiatan tersebut upaya kepolisian untuk memberikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat sehingga apa yang menjadi keluhan masyarakat di desa bisa langsung berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas.

Baca juga  Dandim 1009/Tanah Laut Beserta Anggota Mengikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024 Kabupaten Tanah Laut

”Dalam kegiatan tersebut, Polsek Pandih Batu selalu menyampaikan himbauan-himbauan tentang kamtibmas dan dengan kehadiran Polisi di tengah-tengah masyarakat harapannya dapat memberikan rasa aman bagi masyarakat,” tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

Warga Banjarwungu Ingin Menyaksikan Seorang Ngateman Binti Sadran Selaku Perangkat Desa Setempat Harus diPecat Dengan Cara Tidak Terhomat Ucapnya Warga Yang Sempat Demo Hingga Tiga Kali.

Artikel

JUM’AT BERKAH PRAJURIT YONIF 7 MARINIR

Artikel

Babinsa Bergerak: Pendampingan Pembangunan KDKMP di Desa Halangan Semakin Maksimal

Artikel

Pasca Hujan Deras Babinsa Tebuah Elok Monitoring Banjir Di Wilayah

Uncategorized

Ritual Adat Dayak Mamapas Lewu di Hadiri Kapolres Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Bukit Tunggal Monitoring Kegiatan Sembako Murah

Uncategorized

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya

Artikel

Kortas Tipidkor Polri, Tetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek PLTU Kalbar
error: Konten dilindungi!!