Home / Uncategorized

Minggu, 3 November 2024 - 16:09 WIB

Lakukan Cooling System, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

 

Polres Pulang Pisau- Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sambang dan cooling system dengan warga Desa.

Kegiatan Cooling System guna Harkamtibmas yang kondusif Setelah pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 di wilkum Polres Pulang Pisau. Jum,at, (01/11/2024). Pagi

Dalam kesempatan itu, Bhabinkamtibmas menyampaikan agar lebih teliti dalam menerima informasi dari internet atau media sosial.

Baca juga  Kodim 1612/Manggarai Berupaya Meningkatkan Kualitas Pembinaan Dan Kemampuan Teritorial

Menurutnya, internet dan media sosial memang dapat memudahkan penyebaran informasi kepada masyarakat terkait politik dan pemilu, namun jika tidak digunakan dengan tepat justru bisa menyebabkan perpecahan.

Selain itu, dia meminta agar tidak sembarangan membuat konten politik melalui media sosial terutama berasal dari sumber yang tidak kredibel yang menyebabkan disinformasi di media sosial.

Baca juga  Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

“Hari ini kami dari Polsek Pandih Batu melaksanakan giat sambang warga Desa colling system harkamtibmas menyampaikan pesan kepada masyarakat agar berperan menjaga situasi kamtibmas paska Pemilu tahun 2024.

Share :

Baca Juga

Artikel

5 Tahun Buron, Tersangka Penipuan Oknum BRI Pamekasan Belum Juga Ditangkap, Korban Desak Polisi Bertindak

Uncategorized

Polsek Maliku Cegah Potensi TPPO di Wilayah Hukumnya.

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Sebar Brosur Himbauan Kamseltibcarlantas

Uncategorized

Melaksanakan kegiatan Apel siaga pasca pemungutan suara pilkada 2024 & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Uncategorized

Gelar Jumat Curhat, Polsek Kahayan Kuala dengarkan Keluhan dan Harapan Masyarakat Kelurahan Bahaur Basantan Kec.Kahayan Kuala

Uncategorized

Antisipasi Terjadinya Karhutla Polsek Maliku Cek Ketersediaan Sumber Air untuk Pemadaman

Uncategorized

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas

Uncategorized

Polsek Maliku Maksimalkan Upaya Cegah Potensi Karhutla
error: Konten dilindungi!!