Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / TargetNews.id / TNI

Selasa, 25 Juli 2023 - 23:56 WIB

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Pengajian Dan Santunan Anak Yatim Dalam Rangka Peringatan Tahun Baru Islam 1445 H

KODIM 0709/ KEBUMEN – Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serka Sukardi menghadiri Pengajian Akbar dan santunan untuk anak yatim dalam rangka Peringatan Tahun Baru Islam 1445 Hijriah yang bertempat di balai desa Sawangan Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Minggu (23/07/2023)

Acara pengajian sekaligus memberikan santunan kepada anak yatim yang dimulai pada pukul 08.00 WIB disampaikan oleh penceramah KH. M. Jabir Huda Almanshur dari desa Lemahduwur Kecamatan Kuwarasan ini dihadiri oleh Kades Sawangan beserta perangkat desanya, segenap panitia, sejumlah Kyai, tokoh masyarakat dan warga masyarakat desa Sawangan dan sekitarnya.

Baca juga  DPO Bernama Guntur Utomo, Ditangkap Inteljen Kajagung Bersama Tim Tabur

Serka Sukardi mengatakan bahwa, “Kepedulian masyarakat terhadap anak yatim tentunya sangat membantu mengurangi beban mereka, Dengan adanya santunan ini, para anak yatim ikut merasakan kebahagiaan seperti anak anak lainnya yang masih memiliki orang tua,” ungkap Babinsa

Baca juga  Polda Jatim Optimalkan Kampung Tangguh Bebas Narkoba Cegah Peredaran Narkotika dan Okerbaya

“Kehadiran kami selaku Babinsa sekaligus mewakili Danramil dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan terhadap kegiatan yang ada di desa sekaligus sebagai sarana untuk mempererat tali silaturahmi dengan warga masyarakat dan ulama sehingga terjalin hubungan yang baik antara TNI, Ulama tokoh masyarakat dan warga masyarakat”. Ujar Babinsa desa Sawangan Serka Sukardi (SSY’95Arm/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

Artikel

Aroma Perjudian Sabung Ayam, Kembali Mencuat di wilayah Kabupaten Sidoarjo

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Latih Petugas Upacara Pada Gladi Upacara Di Kantor Kecamatan Klirong

Artikel

Bekas Mantan Istri Ingin Menguasai Harta Bersama Suami Lapor Polisi Polres Kubu Raya

Artikel

RAT PUSKOP KARTIKA BHIRAWA ANORAGA KE 61 TUTUP BUKU TAHUN 2024

Artikel

Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Cerme Bersama Forkopimcam Tanam Bibit Jagung Hibrida di Desa Sukoanyar

Artikel

Wujud Kepedulian Sosial, Kapolres Pulang Pisau Hadiri Kunjungan Kasih di Gereja Bethesda Tanjung Sangalang

Artikel

Siaga Mayday, Ratusan Personel Gabungan Gelar Apel Siaga

Artikel

Polisi Bersama Tim SAR Berhasil Temukan Korban yang Menceburkan Diri di Sungai Brantas
error: Konten dilindungi!!