Home / Uncategorized

Minggu, 14 Mei 2023 - 22:30 WIB

Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Lakukan Apel Serah Terima Dinas

Polresta Palangka Raya – Pelaksanaan apel serah terima piket fungsi personel Polresta Palangka Raya berlangsung di depan ruang SPKT Mapolresta setempat, Minggu (14/5/2023) pagi.

Dimana, Apel tersebut diikuti oleh masing – masing Satuan Fungsi (Satfung) dan langsung dipimpin Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., MH., melalui Kepala Unit (Kanit) III SPKT Aiptu Feb Suprianto.

Baca juga  DAERAH RAWAN LAKA LANTAS DAN KEMACETAN, LANTAS POLRES PULANG PISAU LAKSANAKAN PATROLI

“Kegiatan apel ini dilakukan sebagai bentuk pengawasan pimpinan terhadap personil yang akan melakukan tugas jaga lama untuk diserahkan kepada petugas jaga baru,” ungkapnya.

“Terimakasih atas pelaksanaan apel serah terima pagi ini, anggota agar melaksanakan pengecekan tahanan sesuai dengan SOP,” sambungnya.

Baca juga  Satsamapta Polresta Palangka Raya Dampingi Simulasi Penanganan Kebakaran RSIA Yasmin

Untuk itu, harap Feb, menjaga tahanan bukan hanya tugas dari piket jaga tahanan saja tetapi tugas semua piket fungsi Polresta Palangka Raya.

“Tetap jaga kekompakan kita semua demi memberikan pelayanan terbaik bagi semua kalangan masyarakat,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Terus menerus sosialisasi Sat Binmas Polres Pulang Pisau buat ” Pos Polisi Keliling”

Artikel

KPU Kabupaten Sampang Pastikan PSU Hanya Dua Lokasi TPS

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambangi Masyarakat dan Sampaikan Pesan kamtibmas

Artikel

Solidaritas Koramil 1612 06/Lemboryg Bersama-sama Memastikan Keberangkatan Aman Jamaah Haji

Artikel

Kepedulian TNI AL: Panti Asuhan Laksda Mas Pardi Diresmikan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Penyuluhan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Kahayan Tengah Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Sampaikan larangan Karhutla kepada masyarakat, saat laks Patroli Dialogis