Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 11 Januari 2023 - 23:37 WIB

Kanit Kamsel Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang Tidak Pakai Helm Polres

Kanit Kamsel Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang Tidak Pakai Helm Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Sebagian masyarakat masih kurang memahami pentingnya keselamatan berlalulintas, ini terbukti masih ditemuinya beberapa masyarakat yang masih tidak memakai Helm saat berkendara sepeda motor dijalan raya, Rabu (11/1/2023). Mengetahui hal tersebut, Dengan sopan dan tegas Kanit Kamsel Satlantas Polres Pulang Pisau AIPDA Edi Triyatno menegur masyarakat yang tidak memakai helm saat berkendara roda dua/sepeda motor, hal itu terjadi saat melaksankan tugas mengatur lalu lintas. AIPDA Edi Triyatno memberikan himbauan tentang tatatertib berlalulintas kepada pengendara sepeda motor tersebut, dan menjelaskan pentingnya memakai helm saat berkendara. Helm merupakan pelindung tubuh yang dipakai dikepala pada saat sedang mengendarai sepeda motor selain itu helm juga merupakan kewajiban sebagai pelengkapan jika mengendarai sepeda motor sesuai dengan peraturan UU lalulintas,”ujarnya

Share :

Baca Juga

Artikel

Digerebek Saat Transaksi, Dua Pria Bangkalan Tak Berkutik di Tangan Satresnarkoba Polres Bangkalan

Artikel

Danrem 031/Wira Bima Jalin Silaturahmi dari PEPABRI Provinsi Riau.

BERITA UTAMA

Antisipasi Terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi

Artikel

Oknum LSM, dan PNS Terjaring OTT Satreskrim Polres Sumenep Saat Melakukan Pemerasan Kades

Artikel

Perkara Dugaan Penggelapan Uang Perusahaan PT Bina Penerus Bangsa, Maharaja Lawfirm: Harusnya Onslag Van Recht Vervolging

Uncategorized

Cegah Pungli, Bhabinkamtibmas Food Estate Sosialisasi Saber Pungli

Uncategorized

Cooling System, Bhabinkamtibmas Polsek Banama Tingang Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Pilkada Damai

Uncategorized

Dukung Program Penghijauan, Bhayangkari Cabang Pulang Pisau Ikut Tanam Bibit Pohon
error: Konten dilindungi!!