Home / Uncategorized

Sabtu, 11 Februari 2023 - 18:18 WIB

Polsek Maliku Giatkan Upaya Pencegahan Potensi Karhutla

 

Polres Pulang Pisau – Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bripka Yuanter melaksanakan sambang kerumah warga masyarakat di kec. Maliku untuk menyampaikan edukasi larangan Karhutla, Sabtu (11/02/2023) Pagi.

Bripka Yuanter menyampaikan himbauan kepada warga masyarakat perihal larangan membakar hutan dan lahan serta Sanksi Pidana Terhadap Kebakaran Hutan Dan Lahan berdasarkan PP Nomor 4 Tahun 2001 tentang pengendalian kerusakan dan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan lahan

Baca juga  Lagi, Satlantas Polresta Palangka Raya Tertibkan Knalpot Brong

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor di tempat terpisah menyampaikan, kami menghimbau kepada warga masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara membakar, karena dampak dari karhutla ini sangat banyak merugikan baik dari kerusakan lingkungan serta asap karhutla yang dapat berpotensi menambah penyebaran virus Covid – 19

Baca juga  Tumbuhkan Kebanggaan Dan Kegembiraan, Danmenart 2 Mar Laksanakan Jam Komandan

“Dengan rutin melaksanakan sambang dan sosialisasi kami berharap dapat mencegah terjadinya Karhutla, meskipun cuaca tidak menentu kami tetap konsisten melaksanakannya”, tutup Kapolsek Maliku Iptu Laser Kristovor.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polisi Berhasil Menangkap DPO Pelaku Curanmor 6 TKP di Kota Probolinggo

Artikel

Turnamen Bulu Tangkis Kapolres Kediri Kota Cup l 2025 Resmi di Buka

Uncategorized

Menjelang hari Raya Idul Fitri 1444 H /2023, Personel Sat Samapta Rutin laks Patroli Dialogis untuk ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Aspirasi Nelayan Terkendala Pejabat UPT Pelabuhan Perikanan Tidak Hadir

Artikel

Paslon No.3 KRIDA, Akan Maksimalkan Pangsa Pasar Tanaman Bunga

Artikel

Danrem Wijayakusuma ikut meriahkan “Purwokerto Half Marathon 2024” untuk promosikan gaya hidup aktif dan sehat

Artikel

Itdam VI/Mulawarman Lakukan Pengawasan Post Audit di Kodim 1002/HST

Artikel

Bupati Sidrap Terpilih SAR Langsung Gerak Cepat Carikan Anggaran Untuk Jembatan Bulucendrana – Betao