Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan Desa Binaan

Pulang Pisau – Minggu (12/03/2023) pagi Bhabinkamtibmas Desa Tahai Jaya Polsek Maliku Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Aiptu Yuniwan Lukman melaksanakan Himbauan Karhutla

Dalam kegiatan ini Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan Himdauan terkait pencegahan Kebakaran Hutan dan lahan, terkait Bahaya Karhutla masyarakat harus benar-benar paham dampak yang diakibatkan seperti kesehatan, transfortasi dan perekonomian

Baca juga  Polsek Rakumpit Mitigasi Karhutla dan Sebarkan kembali Nomor Pengaduan ke Warga

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K, melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H. menyampaikan DDS dan himbauan merupakan kegiatan Rutin Bhabinkamtibmas, dalam kegiatan tersebut selain menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kami juga memperiototaskan untuk penyampaian pencegahan karhutla sesuai dengan program Kapolda Kalteng yaitu Penanggulangan Karhutla

Baca juga  Walkot dan DPRD Tandatangani Kesepakatan Bersama Ranwal RPJPD Kota Tegal

Kapolsek menambahkan kegiatan ini kita laksanakan secara konsisten, dari pencegahan yaitu dengan sosialisasi, Himbauan, pemasangan spanduk larangan Karhutla, pengecekan alat-alat pemadam kemudian pengecekan embung, sekat kanal dan sumur bor di Desa-desa selain itu kami juga bekerjasama dan bersinergi dengan TNI, BPBD dan MPA yang ada di Desa tutupnya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tim Patroli Terpadu Polsek Maliku Cek Ketersediaan Air Antisipasi Terjadinya Karhutla

Artikel

Babinsa Sampurna Koramil 1208-01/Sambas Hadiri Sosialisasi PKH Oleh Dinsos Di Kecamatan Subah

Uncategorized

Personel Polsek Pandih Batu laksanakan pengaturan lalulintas

Artikel

Polres Magetan Dukung Penuh Program Anting Emas, Siap Bergerak Bersama Cegah Stunting.

BERITA UTAMA

Letkol Marinir Ahmad Fauzi Resmi Jabat Komandan Batalyon Infanteri 5 Marinir

Uncategorized

Jaga Kondusifitas Kamtibmas Area Bandara, Iptu Sakuri Rutin Berpatroli

Artikel

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

Artikel

Pencegahan aksi premanisme Satsamapta rutin laks Patroli Dialogis di Fasilitas Public