Home / Uncategorized

Rabu, 10 Mei 2023 - 17:39 WIB

Polsek Pandih Batu Patroli Malam Dermaga Pelabuhan Kec. Pandih Batu

 

Polres Pulang Pisau – Personel Piket Siaga Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Patroli malam untuk memastikan situasi kamtibmas dalam kondisi kondusif di wilayah hukum Polsek Pandih Batu, Selasa (09/05/2023) Malam.

Dalam pelaksanaan kegiatan patroli personel Polsek Pandih Batu melakukan pengecekan keamanan disekitar sasaran patroli, sasaran patroli Personel Polsek Pandih Batu yaitu lingkungan Dermaga Pelabuhan Desa Kecamatan Pandih Batu yang berlokasi di Desa Pangkoh Hilir Kec. Pandih Batu Kab. Pulang Pisau,

Baca juga  Melaksanakan kegiatan Apel & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan menyampaikan, untuk mencegah bertemunya niat dan kesempatan terjadinya gangguan kamtibmas pada saat jam rawan kami gencar melaksanakan patroli sebagai upaya untuk menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, dengan rutin melaksanakan kegiatan patroli pada saat jam rawan kami harap dapat menghilangkan setiap kesempatan terjadinya gangguan kamtibmas

Baca juga  Komsos Babinsa Desa Salam Galang Semangat Gotong Royong Bersama Warganya

“Kamtibmas yang kondusif menjadi prioritas utama kami sebagai pelindung, pelayan dan pengayom masyarakat”, tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

Danramil 1612-02/Komodo Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-78 di Polres Manggarai Barat

Artikel

Polsek Maliku Bersinergi dengan Koramil 1011-13 Pandih Batu dan MPA Melaksanakan Patroli Terpadu didaerah Rawan Karhutla

Artikel

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau.

BERITA UTAMA

FPII Setwil Riau Apresiasi Pemerintah Kota Pekanbaru Terkait Laporan FPII

Uncategorized

Ajak Cegah Karhutla, Brigadir Rahmadhanu A.W Temui Warga

Uncategorized

Aplikasi super APP untuk Masyarakat mengetahui kegiatan Polisi

Uncategorized

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Sampaikan Kamseltibcar Lantas

Artikel

Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Bakti Kesehatan untuk Anak Yatim Piatu di Panti Asuhan Rumah Harapan