Home / Uncategorized

Jumat, 11 Agustus 2023 - 19:23 WIB

Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng, Ini Tujuan Satpolair Polres Pulpis

 

Polres Pulang Pisau – Sebagai upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan, personel Satpolairud Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat pesisir di Das Kahayan, Kecamatan Kahayan Hilir Kabupaten Pulang Pisau, Jumat (11 / 8 /2023) Pagi.

Personel Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait maklumat Kapolda Kalteng tentang sanksi pembakaran hutan dan lahan.

Baca juga  Sambangi Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Tangkiling Sosialisasikan Pemilu Damai dan Kondusif

Kapolres Pulpis AKBP MADA RAMADITA S.I.K. melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H M.M menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Warga Masyarakat

“Mari kita jaga lingkungan kita dengan tidak melakukan pembakaran hutan maupun lahan dengan alasan apapun, apabila kami temukan ada yang melakukan pembakaran hutan maupun lahan maka sesuai Maklumat Kapolda Kalteng akan kami tindak sesuai aturan yang berlaku,” ujarnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Koramil 1612-03/Reok Hadiri Penyaluran Bantuan Pangan Triwulan II 2024 di Desa Ruis

Artikel

Tingkatkan Iman Dan Taqwa Polres Pasuruan Gelar Binrohtal Rutin Dan Santunan Anak Yatim

Uncategorized

Sosialisasi Alur Penerbitan SKCK di Polsek Kahayan Tengah

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Artikel

Polairud Polres Jember Tingkatkan Patroli Kawasan Wisata Pantai Saat Lebaran

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Penggunaan Helm dengan Benar

Artikel

Polres Bojonegoro Berhasil Ungkap Sindikat Curanmor, Lima Pelaku Tersangka Diamankan

Artikel

Demi Suap, Petinggi P3HI Berani Memberi Keterangan Palsu Dibawah Sumpah Pengadilan
error: Konten dilindungi!!