Home / Uncategorized

Senin, 21 Agustus 2023 - 17:17 WIB

Apel Siaga Karhutla Posko 31 Poslap Terpadu Wilkum Polsek Maliku.

 

Polres Pulang Pisau – dalam rangka siaga pencegahan dan penanggulangan bencana alam Karhutla di wilkum Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, personel Pos lapangan 31 terpadu melaksanakan apel siaga, Senin (21/08/2023) Pagi.

Personel Poslap 31 melaksanakan apel sebagai wadah anev kegiatan patroli terpadu didaerah rawan karhutla, dengan harapan pelaksanaan patroli mampu meminimalisir segala kemungkinan potensi terjadinya karhutla.

Baca juga  Didepan Warga, Polsek Sabangau Harapkan Pos Kamling untuk Diaktifkan

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, kedepan kami akan melaksanakan Apel konsolidasi bersama instansi terkait dalam hal pencegahan dan penanggulangan bencana alam Karhutla, semoga intensitas curah hujan dalam bulan ini dan seterusnya dalam keadaan setabil sehingga mencegah terjadinya kekeringan pada hutan dan lahan yang rawan terbakar.

Baca juga  Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas dan mendukung Program pemerintah terkait ketahanan pangan

“Suatu pekerjaan akan mendapat hasil yang maksimal apabila dilakukan dengan kerjasama tim yang hebat, mari bersama kita cegah terjadinya karhutla”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Tinjau Gedung Sekolah Ambruk, Dindikpora Janjikan Bantuan

Artikel

Gagal Pelaku Pencurian, Sepeda Motor Warga Ngunut Digelandang Polisi

Artikel

Babinsa 1612-01/Ruteng Bersama Pemuda Gereja Menjaga Keamanan dalam Perayaan Jumat Agung

Artikel

Gadis di Waru Lumpuh sejak Kecil, Bupati Subandi Beri Bantuan Kursi Roda

Uncategorized

Berjuang Meraih WBBM, PPSDM KEBTKE Kementerian ESDM Gelar Studi Tiru ke Kemenkumham Jatim

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 08/Alian Hadiri Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Tanuharjo

Uncategorized

Tekan Potensi Terjadinya Karhutla di Wilkum Polsek Maliku, Sosialisasi Larangan Karhutla Terus di Maksimalkan.

Artikel

Gelar KRYD Polsek Maliku, Ciptakan Kamtibmas Kondusif
error: Konten dilindungi!!