Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Senin, 5 Februari 2024 - 20:47 WIB

Sinergi TNI Polri Wujudkan Kamtibmas Kondusif Jelang Pemilu 2024

Sinergi TNI Polri Wujudkan Kamtibmas Kondusif Jelang Pemilu 2024

Sinergi TNI Polri Wujudkan Kamtibmas Kondusif Jelang Pemilu 2024

 

Langkah Nyata: Bhabinkamtibmas dan Babinsa Tingkatkan Keamanan di Wonotunggal Jelang Pemilu

Batang – Bhabinkamtibmas Polsek Wonotunggal Polres Batang Desa Wonotunggal Brigpol Dedi Ragil Pranistyawan bersama Babinsa Koptu Turis, melaksanakan patroli dialogis untuk menjaga kamtibmas kondusif di Desa Wonotunggal.

Mereka tidak hanya bertemu dengan tokoh pemuda setempat, namun juga memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga jelang pelaksanaan Pemilu 2024.

Baca juga  DPD Persatuan Jurnalis Indonesia Sulsel,Siap Melindungi Pekerja Jurnalis

“Semoga upaya ini membawa manfaat positif dan menciptakan suasana yang aman dan nyaman dan kondusif di tengah-tengah masyarakat menjelang pesta demokrasi,” ujarnya, Senin (5/2/2024).

Baca juga  Istri Di Selingkuhi Teman, Suami Minta Keadilan BAI Dampingi Aduan Ke Polisi

Dengan sambang di Desa Wonotunggal, Bhabinkamtibmas dan Babinsa menunjukkan komitmen menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat,

termasuk menyampaikan pesan kamtibmas serta mendorong peran warga dalam menciptakan situasi yang aman.

“Ini adalah langkah nyata dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif menjelang Pemilu 2024,” pungkasnya. (Fauzi)

Share :

Baca Juga

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Artikel

Bersama Masyarakat Personel Kodim 1009/Tla Terlihat Gotong Royong Dalam Pembangunan KDMP Di Wilayah Desa Binaan

Artikel

Kapolres Pasuruan Hadiri Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2024

Artikel

Hadiri Apel Srawung Agung di DIY, Kapolri: Sinergi dengan Warga Jaga Keteraturan Sosial

Artikel

Kodim 1612/Manggarai Mendukung Proyek Pembangunan PLTP Ulumbu Unit 5-6 untuk Mendorong Pembangunan Energi Terbarukan di Daerah

Artikel

Salurkan CBP, Pj Bupati Brebes Ajak Warga Tetap Semangat

BERITA UTAMA

Tingkatkan Profesionalisme, Ikatan Pustakawan Gelar Raker dan Seminar Ilmiah Nasional “Solusi Cerdas Pemulihan Ekonomi Berbasis Iklusi Sosial”

Artikel

Mewakili Bupati Sekda Tanjab Barat Buka Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Lanjutan golongan penggalangan
error: Konten dilindungi!!