Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Senin, 11 Maret 2024 - 16:43 WIB

Berikan Edukasi Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Berikan Edukasi Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Berikan Edukasi Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Alamsyah memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Endemi Covid-19 agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Minggu ( 10 / 03 / 2024 ) Pagi.

Baca juga  Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Komandan Kodim 1015/Sampit Hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pemilu 2024

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi Endemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Artikel

Peduli, Anggota Koramil 17 Pulung Ikut Pendampingan Terhadap Warga Yang Terima Bantuan Akibat Tanah Longsor

BERITA UTAMA

Menyambangi Lingkungan Warga Masyarakat Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO

Artikel

Dandim 1715/Yahukimo Bersama Anggota Lakukan Olahraga Bersama Dalam Rangka HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61

Artikel

Cipkon Kamtibmas Kondusif, Personel Polsek Maliku Laksanakan Kegiatan Patroli Malam

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 06/Sruweng menghadiri acara Pengajian Rutin PAC Muslimat NU Kecamatan Sruweng

Artikel

Dandim HST Apresiasi Prestasi Petinju Hulu Sungai Tengah

BERITA UTAMA

Satbinmas Polres Pulang Pisau sambangi dan dialogis dengan pedagang

Artikel

OPS. Keselamatan Semeru 2025 Patroli dan Pemeriksaan Kendaraan bermotor demi terwujudnya KAMSELTIBCARLANTAS yang mantap di Wilkum Polres Sampang