Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Sabtu, 26 Juli 2025 - 19:20 WIB

Patroli Terpadu Wilkum Polsek Maliku Monitoring Lahan Rawan Karhutla

Patroli Terpadu Wilkum Polsek Maliku Monitoring Lahan Rawan Karhutla

Patroli Terpadu Wilkum Polsek Maliku Monitoring Lahan Rawan Karhutla

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, bersama personel Babinsa dan masyarakat peduli api (Mpa) dengan melaksanakan patroli terpadu untuk monitoring situasi didaerah rawan karhutla dalam rangka pencegahan dan penanggulangan potensi karhutla, Sabtu (26/07/2025) Pagi.

Dalam kegiatan ini, Personel mengecek kondisi lahan yang terdapat semak belukar kering selanjutnya personel mengecek sumber air terdekat sebagai antisipasi apabila terjadi karhutla

Baca juga  Sat Lantas Polres Pulang Pisau Imbauan Kamseltibcar Lantas kepada Pengendara

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, melalui kegiatan patroli terpadu, kami juga menyampaikan kepada masyarakat untuk bersama sama menjaga hutan dan lahan dari karhutla, peran serta semua lapisan warga masyarakat akan sangat membantu dalam mencegah terjadinya karhutla.

Baca juga  Tingkatkan Kualitas Kesehatan Lingkungan, Koramil Haruyan Dan Warga Bersihkan Parit

“Stop Karhutla, sudah saatnya kita untuk peduli dan lindungi dengan baik hutan dan lahan, sebagai warisan kita kelak kepada anak cucu kita yang merupakan generi penerus bangsa indonesia”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Artikel

Banjir yang terjadi di desa mega timur mendapatkan perhatian dari kapolsek sungai ambawang baca selengkapannya 👇🏽👇🏽

Artikel

Dansatgas Yonif 611/Awang Long, Layanan Kesehatan Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Mimika

BERITA UTAMA

Satgas Marinir Ambalat XXVIII Patroli Patok Perbatasan Indonesia – Malaysia Di Pulau Sebatik

Uncategorized

Blue Light Patrol Satlantas Polresta Palangka Raya Bergerak Cegah Adanya Balapan Liar

Artikel

Koramil 1612-01/Ruteng Siapkan Paskibraka Manggarai, Babinsa Tekankan Disiplin dan Tanggung Jawab

Artikel

SatBinmas Polres Pulang Pisau Sambangi Pemilik Kolam Ikan Patin di Kecamatan Kahayan Hilir

Artikel

Pria Asal Probolinggo Pelaku Modus Pemerasan, Diamankan Polres Probolinggo

BERITA UTAMA

Danramil 15/Klirong Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektor Di Puskesmas Klirong 1