Home / Uncategorized

Kamis, 31 Oktober 2024 - 16:03 WIB

Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas.

 

Pulang Pisau – Dalam upaya menjaga situasi yang aman kondusif di wilayah hukumnya, Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau (Pulpis), Polda Kalteng, sampaikan pesan kamtibmas pada masyarakat. Rabu (30/10/2024) pukul 10:40wib pagi

Dalam kegiatan patroli yang dilakukan personel Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga yang sedang melaksanakan aktifitas di wilkum Polsek Sebangau Kuala Kec. sebangau Kuala Kab. Pulang Pisau, Prov. Kalteng.

Baca juga  Satgas TMMD Ganti Atap Baru di MCK Masjid Jamiatul Muslimin Desa Ratu Sepudak

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Djunedie. menuturkan, kegiatan dan himbauan yang di lakukan oleh Piket Jaga Polsek Sebangau Kuala tersebut untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dan agar masyarakat menciptakan kondisi sejuk dan damai di wilayah kecamatan Sebangau Kuala.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Penyuluhan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

“Disamping menyampaikan himbauan Kamtibmas agar selalu aman dan kondusif kegiatan yang dilakukan juga dapat mencegah niat para pelaku tindak kriminal,” ucap Ipda Djunedie.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Irjen TNI Kunjungi Sarang Petarung Brigif 2 Marinir

Uncategorized

Cegah Lakalantas, Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Sosialisasikan Alur Pelayanan SKCK Dengan Cara Sambangi Warga.

BERITA UTAMA

Pemuda Mabuk Aniaya Pasutri Hingga Korban Meninggal

BERITA UTAMA

Jaga Keamanan Mako, Piket Polsek Rakumpit Lakukan Patroli

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau sambang dan patroli dialogis sekaligus berikan himbauan Kamtibmas dan tingkatkan keamanan lingkungan sekitar

Artikel

Komitmen Bersama: TNI dan Polri Pererat Sinergi di Batang

Artikel

Polsek Pandih Batu Dalam rangka HUT Bhayangkara ke 79 Polri untuk Masyarakat, Kehadiran POLRI di tengah Masyarakat bukan sekedar memberi rasa aman & tentram terkait Kamtibmas