Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / TargetNews.id

Senin, 24 Juli 2023 - 13:55 WIB

Ketua FRN DPC Banyuwangi Desak Tangkap Penimbun dan Pengoplos Gas Elpiji 3 Kg di Banyuwangi

Foto: Ketua FRN DPC Banyuwangi Desak Tangkap Penimbun dan Pengoplos Gas Elpiji 3 Kg di Banyuwangi

Foto: Ketua FRN DPC Banyuwangi Desak Tangkap Penimbun dan Pengoplos Gas Elpiji 3 Kg di Banyuwangi

Banyuwangi | Fast Respon Nusantara Counter Polri DPC Banyuwangi mendesak polisi untuk menyelidiki kelangkaan gas elpiji 3 kg dan menindak tegas para pelaku penimbunan gas yang diduga menjadi penyebab kelangkaan di Kabupaten Banyuwangi.

“Masyarakat Banyuwangi tertindas dengan kelangkaan elpiji tiga kilogram. Polisi harus tangkap pihak-pihak yang menimbun gas elpiji 3 kg. Satu bulan sudah sengsara, akibat kelangkaan gas elpiji 3 kg,” kata Agus Samiaji Ketua FRN DPC Banyuwangi. Senin (24/07)

Baca juga  Minimalisir Potensi Gangguan Kamtibmas di wilkumnya, Polsek Maliku Laksanakan KRYD

Terkait kelangkan elpiji 3 kg, patut diduga adanya pangkalan nakal yang mengoplos elpiji 3kg dijadikan menjadi non subsidi. Agus menyayangkan pembelian gas elpiji sekarang harus memakai KTP dan KK, padahal tahun-tahun kemarin tidak ada,”ungkapnya.

Seharusnya Hiswana Migas, Pertamina Dan Kementrian ESDM skema subsidi dirubah, jangan subsidi pada barang tapi subsidi pada orang, Insyaallah kelangkaan elpiji 3kg menjadi beres itu semua,”terang Agus.

Agus Samiaji juga mengajak masyarakat untuk membangunkan anggota DPRD yang seolah menutup mata dengan kelangkaan gas. “Jangan tertidur, sudah satu bulan anggota DPRD tidak bangun, kami akan mendesak Pertamina untuk menindak pangkalan nakal.

Baca juga  Personel Polsek Kahayan Tengah Cek Kesiapan Sumber Air dan Peralatan Bentuk Kesiap Siagaan Hadapi Karhutla

Warga jangan takut laporkan kalau ada pangkalan yang menjual elpiji sampai Rp20 ribu karena harga eceran maksimal pertabung hanya Rp16.500, lapor dan tangkap. Harga eceran resmi hanya Rp15.500 sampai Rp 16.500, kalau ada lapor ke Kantor Polisi,” kata Agus,Limbat

Foto: Ketua FRN DPC Banyuwangi Desak Tangkap Penimbun dan Pengoplos Gas Elpiji 3 Kg di Banyuwangi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Pelihara Soliditas, Satsamapta Polresta Palangka Raya kembali Datangi Kantor Ini

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Artikel

DIRGAHAYU TNI ANGKATAN LAUT 10 SEPTEMBER 1945 – 10 SEPTEMBER 2024

Artikel

Laksanakan Giat Patroli Guna Hindari Gangguan Kamtibmas dengan Giat KRYD

Artikel

Gelar Bakti Sosial, Sat Binmas Polres Pulang Pisau Berbagi Paket Sembako

Artikel

Pembagian brosur Kamseltibcarlantas kepada pengendara sebagai sarana sosialisasi patuh berkendara

Artikel

PERSONEL SAT BINMAS POLRES PULANG PISAU SAMBANG DAN SOSIALISASIKAN MAKLUMAT KAPOLDA KALTENG LARANGAN KARHUTLA.

Artikel

Tasyakuran Bupati dan Wakil Bupati Terpilih, Korcam Torjun Siapkan Doorprise, Santunan dan Dhuafah