Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Senin, 19 Februari 2024 - 18:38 WIB

Polsek Maliku Sampaikan Himbauan TPPO untuk Warga Masyarakat.

Polsek Maliku Sampaikan Himbauan TPPO untuk Warga Masyarakat.

Polsek Maliku Sampaikan Himbauan TPPO untuk Warga Masyarakat.

 

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Desa Kanamit Jaya, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol Septiadi Putra, S.Sos.,

melaksanakan upaya pencegahan terjadinya tindak pidana perdagangan orang dengan menyambangi Desa binaannya

untuk menyampaikan penyuluhan terkait tindak pidana perdagangan orang (TPPO), Minggu (18/02/2024) Pagi

banyak faktor yang menyebabkan terjadinya human trafficking ini, salah satunya yaitu ketidaktahuan masyarakat informasi perdagangan manusia ini,

Baca juga  Ramadhan Berkah Polres Bangkalan dan Bhayangkari Berbagi Takjil.

tindak pidana perdagangan orang (TPPO) biasanya menggunakan kekerasan, penipuan, atau paksaan

untuk mengendalikan orang lain dengan tujuan (untuk) melakukan tindakan komersialisasi seks atau meminta tenaga kerja atau layanan yang bertentangan dengan keinginannya.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan,

perlindungan korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO) untuk memenuhi semua hak-hak dari korban, pelaku harus membayar semua kerugian

Baca juga  Colong Sepeda Motor, Mantan Karyawan Warung Soto Semar di Tangkap Polisi

yang dialami oleh korban terutama ganti rugi materil berupa pembayaran restitusi dan kompensasi hingga ganti rugi fisik mental psikis korban dengan proses rehabilitasi,

“Besar harapan kami melalui kegiatan penyuluhan ini, warga masyarakat bisa lebih waspada dan tidak

menjadi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO)”, tegas Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Selalu Bersinergi bersama Rakyat, Babinsa Bantu Bangun Rumah Warga

BERITA UTAMA

Melaksanakan kegiatan Apel & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Artikel

Sinergitas Kodim 1009/Tanah Laut, Dinas Kesehatan Serta Dinas P2KBP3A Tala Dalam Rangka Pencegahan Stunting

BERITA UTAMA

Sambangi Warga Masyarakat Personel Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Penling Guna Kamseltibcarlantas

Artikel

Dua Pelaku Pengedar Sabu Diringkus, Polisi Sita Barang Bukti 14,474 Gram Sabu Siap Edar

Artikel

Bekuk 13 Pengedar Narkoba, Barang Bukti Hampir Rp300 Juta Disita
error: Konten dilindungi!!